Selasa, 03 Maret 2009

Taman Laut Teluk Cendrawasi




Taman nasional teluk cendrawasih ini adalah salahn satu taman laut nasional dan dilindungi keberadaanya.Selain itu juga taman laut teluk cendrawasih juga merupakan taman laut terluas diindonesia dengan luas sekitar 1453.500 hektar yang terdiri dari dataran pasir,karang dan lautan.Selain banyak sekali jenis flora laut yang hidup diteluk ini,juga banyak pemandangan amat luar biasa bisa kita saksikan ketika kita melihat dan mendatangi tempat wisata yang terkenal bagi para penyelam ini.

lokasi berada diantara dua wilayah yaitu papua barat(kabupaten manokwari) dan papua (kabupaten paniai).dari nabire jaraknya sekitar 38 kilometer.

0 komentar:

Posting Komentar